Alun-alun Sumedang, Orang Hobi Joged Saat Senam Pagi Jadi Pemandangan Menarik

- 22 Januari 2023, 09:39 WIB
Suana alun-alun Sumedang, dan senam pagi.
Suana alun-alun Sumedang, dan senam pagi. /Kodar Solihat/DeskJabar

 

DESKJABAR – Keberadaan alun-alun pada banyak kota di Jawa Barat, sering menjadi ajang senam pagi ketika hari Minggu.

Begitu pula di alun-alun Sumedang, senam pagi hampir selalu ada setiap hari Minggu.

Melihat orang-orang senam pagi di alun-alun Sumedang, menjadi menarik, apalagi suka ada orang hobi joged.

Sering banyak orang-orang hobi joged seakan tertarik magnet musik, sehingga dimana ada bunyi musik, apalagi dangdut, otomatis badan bergoyang-goyang.

 Baca Juga: Tol Getaci Bakal Melintasi Pemandangan Indah di Garut dan Tasikmalaya

Gaya orang joged di senam pagi alun-alun Sumedang

Aneka gaya orang jogged, khususnya di Jawa Barat, sering menjadi gaya unik menarik dipandang.

Apalagi, gaya jogednya tampak lucu, menjadi membuat orang tersenyum-senyum senang melihatnya.

Begitu pula pada senam pagi hari Minggu di alun-alun Sumedang, hampir selalu ada orang ikut berjoged karena mendengar lagu diputar, misalnya lagu Sunda “Inget ka Mantan”.

Sebab, senam pagi sering memutar lagu-lagu asyik, agar orang-orang menjadi suasana ceria.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x