Tersangka KASUS SUBANG Diduga Psikopat atau Sosiopat, Gangguan Kepribadian? Ini Menurut Ilmu Psikiatri

- 4 Agustus 2022, 17:51 WIB
Ilustrasi. Di Kasus Subang tersangka diduga seorang psikopat atau sosiopat.
Ilustrasi. Di Kasus Subang tersangka diduga seorang psikopat atau sosiopat. /Pixabay/ pexels/

DESKJABAR - Kasus Subang dua minggu lagi memasuki satu tahun. Tersangkanya diduga seorang psikopat atau sosiopat.

Ahli forensik Polri Kombes Pol Dr. Dr. Summy Hastry DFM, Sp.F menyebutnya tersangka pembunuh ibu dan anak di Subang itu adalah psikopat.

Ia menduga pelaku psikopat karena yang bersangkutan seperti 'menikmati' perbuatan kriminalnya itu. Perbuatan di luar nalar yang tak pandang bulu siapa korbannya.

Sementara youtuber Anjas di Thailand juga menduga bisa jadi tersangka pelaku adalah seorang sosiopat.

Lalu apakah perbedaan psikopat dengan sosiopat?

Baca Juga: Luar Biasa! Penonton Pengabdi Setan 2 hingga Pukul 16.00 Mencapai Lebih dari Setengah Juta!

Disadur DeskJabar dari mha-em.org, disebutkan psikopat dan sosiopat merupakan istilah psikologi populer.

Sebetulnya menurut ilmu psikiatri keduanya merupakan gangguan kepribadian antisosial.

Baik sosiopat maupun psikopat memiliki pola pengabaian terhadap keselamatan dan hak orang lain.

Penipuan dan manipulasi adalah ciri utama dari kedua tipe kepribadian tersebut.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: mha-em.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x