Besok, 22 Mei 2022 Memperingati Hari Apa ? Ini Fakta dan Sejarah Hari Keanekaragaman Hayati Internasional

- 21 Mei 2022, 11:54 WIB
 minggu besok, 22 mei 2022 diperingati dunia sebagai Hari Keanekaragaman Hayati Internasional/ pixabay oleh Gordon Johnson/
minggu besok, 22 mei 2022 diperingati dunia sebagai Hari Keanekaragaman Hayati Internasional/ pixabay oleh Gordon Johnson/ /

DESKJABAR- Berikut ini penjelasan besok 22 Mei 2022 memperingati hari apa ? ternyata ini fakta dan sejarah di balik Hari Keanekaragaman Hayati Internasional.

Besok 22 Mei 2022 adalah peringatan Hari Keanekaragaman Hayati sedunia atau Internasional yang jatuh pada hari minggu.

Tahukah kalian apa yang dimaksud dengan peringatan Hari Keanekaragam Hayati Internasional yang diperingati setiap tanggal 22 Mei.?

Lalu pentingkah kita untuk memperingati Hari Keanekaragaman Hayati Internasional tersebut.?

Baca Juga: Live Score Badminton Thailand Open 21 Mei 2022, 1 Perwakilan Indonesia Berhasil Masuk Babak Semifinal

Perlu kita ketahui bersama bahwa peringatan Hari Keanekaragaman Hayati Internasional ini sangat penting bagi kita.

Karena Negara Indonesia sendiri memiliki Keanekaragaman Hayati yang sangat banyak, yaitu terlihat dari banyaknya tumbuh-tumbuhan endemik dan hewan-hewan asli Indonesia.

Sehingga sangat penting bagi kita sebagai manusia untuk bisa selalu menjaga dan melestarikan Keanekaragaman Hayati di Negara Indonesia yang tercinta ini.

Adanya Hari Keanekaragaman Hayati Internasional yang jatuh pada minggu besok 22 Mei 2022 sebagai upaya agar manusia tidak merusak lingkungan dan habitat dari flora dan fauna.

Baca Juga: Jadwal Final Sepakbola SEA Games 2022, Indonesia vs Malaysia, Vietnam vs Thailand, Besok 22 Mei 2022

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: YouTube alpine 779


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x