Tetap Berkreasi di Tengah Pandemi, Inilah Tips Ala Tisna Sanjaya

- 17 Oktober 2020, 20:01 WIB
Tisna Sanjaya
Tisna Sanjaya /covid19.go.id/

DESKJABAR – Pandemi Covid-19 memaksa pola kehidupan di masyarakat berubah, diimana mereka harus beradaptasi dengan mengutamakan protokol kesehatan.

Hidup dengan kebiasaan baru tersebut tidak lantas membatasi bahkan menghilangkan kreativitas masyarakat, termasuk didalamnya para seniman.

Kreatifitas para seniman tersebut berjalan dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi dan juga media terdekat yang mudah dijangkau.

Baca Juga: Lagu K-pop Ini Bicara Soal Kesehatan Jiwa, Ini 12 Di Antaranya

Seperti yang diungkapkan pelukis yang juga dosen Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Institut Teknologi Bandung (ITB), Tisna Sanjaya.

Menurutnya, adaptasi kebiasaan baru telah memunculkan seni partisipatif dengan melibatkan keluarga.

Dalam obrolan santai akhir pekan tentang "Kreativitas di Atas Covid-19" di Media Center Satgas Covid-19 Graha BNPB (Badan Nasional Penanggulangan Bencana) di Jakarta, Sabtu, 17 Oktober 2020, Tisna Sanjaya melalui Zoom memberikan tips agar tetap produktif dan terus berkreasi di tengah pandemi.

Baca Juga: Modifikasi Kendaraan Menjadi Peluang Bisnis Bagus

Dikutip dari laman resmi Satgas Covid-19 yakni covi19.go.id, adapun tipsnya sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Dendi Sundayana

Sumber: satgas covid-19


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x