Punya Masalah dengan Asam Lambung, Coba Konsumsi 5 Jenis Makanan Ini

- 15 Maret 2023, 08:18 WIB
Asam lambung tidak hanya menyerang remaja, tapi juga orang dewasa dan lansia. ini lima jenis makanan untuk mengatasi penyakit asam lambung.
Asam lambung tidak hanya menyerang remaja, tapi juga orang dewasa dan lansia. ini lima jenis makanan untuk mengatasi penyakit asam lambung. /Pixabay/derneuemann/

Putih telur adalah pilihan makanan yang baik untuk penderita asam lambung, selain sehat. Tapi sebaliknya, kuning telur tidak disarankan bagi penderita asam lambung karena kandungan lemak yang cukup tinggi dan dapat memicu gejala refluks asam lambung.

  1. Yoghurt

Meskipun sering dihindari oleh penderita asam lambung karena dikhawatirkan memperburuk kondisi, sebenarnya yoghurt yang telah difermentasi justru memiliki efek yang baik bagi kesehatan lambung.

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Baca Juga: Tabung Gas Mendesis dan Mengeluarkan Bau, Inilah Cara Mengatasinya yang Mudah dan Aman

 

Itulah lima jenis makanan yang bisa mengatasi masalah asam lambung seperti dilansir DeskJabar.com dari situs kemkes.go.id.

Diharapkan dengan mengonsumsi ragam makanan yang telah disebutkan sebelumnya, masyarakat dapat memperoleh informasi dan manfaat yang membantu untuk menurunkan kadar asam lambung yang dialami.

Jangan menunda untuk memeriksakan diri ke fasilitas kesehatan terdekat jika Anda mengalami gejala asam lambung, untuk mendapatkan penanganan yang tepat dan segera.***

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x