Menjelang Bulan Ramadhan, Berikut 5 Resep untuk Atasi Sinusitis Hingga GERD ala dr Zaidul Akbar

- 28 Februari 2023, 13:29 WIB
Jaga kesehatan selama bulan Ramadhan, terutama bagi mereka dengan keluhan sinusitis, asam lambung, maag, pencernaan, dan GERD./Tangkap layar Youtube @dr Zaidul Akbar Official
Jaga kesehatan selama bulan Ramadhan, terutama bagi mereka dengan keluhan sinusitis, asam lambung, maag, pencernaan, dan GERD./Tangkap layar Youtube @dr Zaidul Akbar Official /

DESKJABAR - Menjaga kesehatan tubuh selama bulan Ramadhan adalah hal yang penting untuk diperhatikan, terutama bagi mereka yang memiliki keluhan kesehatan seperti sinusitis, asam lambung, maag, pencernaan, dan GERD.

Dr Zaidul Akbar, seorang dokter ahli kesehatan, memberikan lima resep sehat yang bisa membantu mengatasi keluhan sinusitis hingga GERD.

Dalam resep-resepnya, dr Zaidul Akbar memberikan cara yang mudah dan praktis untuk diikuti selama menjalankan ibadah puasa.

Baca Juga: Jelang Kemarau 2023, Waspada Flu Burung, Kemenkes Ingatkan Kesehatan Peternakan Unggas

Semoga dengan resep-resep dari dr Zaidul Akbar ini akan membantumu menjaga kesehatan tubuh selama Bulan Ramadhan.

Dikutip DeskJabar.com dari buku Jurus Sehata Rasulullah, simak resep lengkapnya sebagai berikut:

Resep Sinusitis

Bahan-bahan:

1 bonggol nanas

1 cap habbatussauda

Halaman:

Editor: Zair Mahesa

Sumber: Buku Jurus Sehat Rasulullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x