4 Alasan Mengapa Konsumsi Mie Instan Secara Berlebihan Tidak Baik untuk Kesehatan Tubuh

- 8 Februari 2023, 15:17 WIB
Ilustrasi makanan cepat saji mie instan.
Ilustrasi makanan cepat saji mie instan. /Pixabay/viarami/

Salah satu penyumbang asupan sodium adalah makanan olahan termasuk mie instan.

Asupan natrium yang tinggi dapat berdampak negatif pada orang-orang tertentu yang dianggap sensitif terhadap garam.

Pada individu yang dianggap sensitif terhadap garam, diet tinggi natrium dapat meningkatkan risiko tekanan darah tinggi dan berdampak negatif terhadap kesehatan jantung serta ginjal.

Baca Juga: Resep Es Alpukat Jelly, Creamy dan Bikin Nagih, Langsung Nyeess Disruput Siang Hari, Begini Cara Membuat nya

  1. Mengandung MSG

Sebagian besar mie instan mengandung bahan yang dikenal dengan MSG (monosodium glutamat).

Bahan ini biasa digunakan untuk meningkatkan rasa pada makanan olahan.

Meskipun lembaga Food and Drug Administration (FDA) Amerika Serikat mengakui bahwa MSG aman untuk dikonsumsi, namun potensi serta dampaknya terhadap kesehatan tetap ada.

Baca Juga: Inilah Cara Melihat Khodam Pendamping Diri Sendiri, Gampang Sekali dan Tanpa Ritual

Di Amerika Serikat produk yang mengandung MSG tambahan diharuskan mencantumkannya pada label bahan.

Beberapa penelitian mengkaitkan konsumsi MSG yang berlebihan dapat menyebabkan penambahan berat badan bahkan peningkatan tekanan darah, sakit kepala, dan mual.

Halaman:

Editor: Syamsul Bachri

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x