Asam Lambung Naik, Ciri-ciri dan Penyebab, Jangan Takut dr Zaidul Akbar Beri Resep Menurunkan

- 17 Januari 2023, 09:15 WIB
Kondisi dialami saat  asam lambung naik meliputi rasa pahit dan rasa terbakar atau perih di dada dan ulu hati
Kondisi dialami saat asam lambung naik meliputi rasa pahit dan rasa terbakar atau perih di dada dan ulu hati /YouTube Mimbar Sehat TV

DESKJABAR - Asam lambung naik adalah suatu kondisi medis dimana lapisan dalam saluran makanan teriritasi oleh asam lambung.

Adapun yang menjadi ciri-ciri asam lambung naik, seperti mudah kenyang, lebih sering bersendawa, sakit tenggorokan, mual, muntah, produksi air liur lebih banyak, dan bau mulut.

Kondisi yang umum dialami saat asam lambung naik meliputi rasa pahit atau asam di mulut dan rasa terbakar atau perih di dada dan ulu hati.

Baca Juga: Unik di Majalengka, Ada Kuburan di Tengah Jalan, Bagaimana Bisa Terjadi ?

Inilah gejala terkena asam lambung

Selain itu, gejala ini akan semakin meningkat ketika seseorang

penderita membungkuk, berbaring, atau setelah makan.

Sedangkan keluhan dari penderita asam lambung naik , yaitu:

· Perasaan tidak nyaman yang disebabkan oleh rasa penuh atau kepenuhan di perut.

· Sakit yang terasa di sekitar area ulu hati.

Halaman:

Editor: Kodar Solihat

Sumber: YouTube Mimbar Sehat TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x