KODE REDEEM FF 13 JANUARI 2022, Rasakan Keampuhan Engineer Weapon Loot Crate di Free Fire

- 13 Januari 2022, 06:28 WIB
Tampilan senjata MP40 skin Engineer di Engineer Weapon Loot Crate di Free Fire
Tampilan senjata MP40 skin Engineer di Engineer Weapon Loot Crate di Free Fire /Facebook Garena Free Fire

DESKJABAR – Kode Redeem FF 13 Januari 2022, rasakan keampuhan Engineer Weapon Loot Crate pada medan salju di Free Fire.

Para gamer Free Fire tentu penasaran, seperti apa keampuhan senjata-senjata pada Engineer Weapon Loot Crate di Free Fire.

Nah, isi boks Engineer Weapon Loot Crate di Free Fire adalah senjata submachinegun MP40 dan UMP, senapan serbu AK47, serta pistol G18.

Baca Juga: KODE REDEEM FF 13 Januari 2022, Kode Redeem Free Fire TERBARU: Raih Hadiah M1887 SG Ungu, M1014 Demolitionist

Perlu diketahui, bahwa Engineer Weapon Loot Crate di Free Fire adalah berisi senjata-senjata yang menggunakan skin untuk handal pada pertempuran medan bersalju.

Adalah senjata andalan, yaitu MP40 skin Engineer ini, memiliki kemampuan akurasi lebih baik, kapasitas magazine peluru ditambah, serta kecepatan reload speed lebih tinggi.

Lain halnya senjata UMP Engineer, sebenarnya tidak termasuk dari lima skin terbaik senjata ini. Namun UMP skin Engineer memang dirancang memiliki akurasi lebih baik pada medan bersalju.

Perlu diketahui, bahwa senjata-senjata untuk medan bersalju seperti pada skin Engineer Weapon Loot Crate ini, hanya dirancang agar akurat pada situasi bersalju.

Baca Juga: TERBARU, Kode Redeem FF 12 Januari 2022, Gratis Bloody Vase Mask, Flaming Red, Resmi dari Garena Free Fire

Halaman:

Editor: Sanny Abraham

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x