Final Audition D’Academy 5 Semalam Ada Kejutan dari Soimah, Eby Lolos ke Babak Selanjutnya

10 Agustus 2022, 11:25 WIB
Penampilan peserta D'Academy 5 Evy dari Bima Nusa Tenggara Barat yang membuat seluruh Dewan Juri Standing Ovation/ DeskJabar/Dicky Harisman /

DESKJABAR - Dua peserta di grup satu tadi malam gagal melanjutkan ke babak selanjutnya pada acara D’Academy 5 Final Audition penampilan perdana.

Kini tersisa 93 orang peserta dari berbagai provinsi di Indonesia ini yang akan kembali berlaga di hadapan dewan juri yang dimulai nanti malam pukul 21.00 WIB.

Harsiwi Achmad, Direktur Program dan Produksi televisi swasta yang membuat program pemilihan talent dangdut tersebut menyampaikan maksud dari acara D’Academy 5.

Menurut Harsiwi, acara ini digelar dalam upaya memberikan kesempatan kepada duta provinsi yang mengirimkan talent-talent nya.

Baca Juga: 20 Twibbon Pilihan Menyambut Hari Kemerdekaan RI 17 Agustus 2022, Keren untuk Profil Medsos Instagram

Acara D’Academy, lanjut Harsiwi merupakan anugerah bagi anak muda yang memiliki potensi suara bagus di musik dangdut. Karena potensi muda itu sangat mudah untuk dikembangkan dan memiliki range karier yang snagat panjang

“Pemilihan talent musisi dangdut dari kalangan muda ini karena anak-anak muda masih sangat mudah untuk dikembangkan dan dipoles.

Mereka juga memiliki iki range dalam berkarier yang masih panjang,” ucap Harsiwi seusai penampilan perdana dalam salah satu program Tv. Rabu 10 Agustus 2022.

Baca Juga: Manfaat Hubungan Seks Rutin Sampai Orgasme Bagi Wanita, Ini Kata Pakar...

Beberapa penyanyi dari berbagai daerah yang lolos ke babak final audisi tadi malam menyatakan kegembiraanya saat dirinya masuk ke babak ini.

“Gak menyangka bisa sampai di titik ini, karena gak semua peserta bisa sampai ke sini,” tutur salah satu peserta saat diminta komentarnya.

Dangdut Mania, yang masih penasaran dengan penampilan penyanyi Eby yang semalam dinyatakan lolos oleh salah seorang Juri, Soimah.

Ikuti keseruan lanjutan dari Final Audition ini hingga tuntas.

Baca Juga: Jelang Laga Semifinal Piala AFF U 16 di Sleman, Timnas U 16 Siapkan Mental Melawan Myanmar

Eby Bima yang tampil ciamik hingga membuat semua juri standing ovation seluruh juri penampilannya menjadikan Ebby bak seroang risiing star.

Kemampuannya membawakan musik berbagai genre ditunjang attitude yang bagus membuat Eby bertabur pujian.

Jangan lupa untuk terus mendukung penyayi Favorit kalian di layar kaca kalian nanti malam.***

Editor: Samuel Lantu

Sumber: Indosiar

Tags

Terkini

Terpopuler