Kuy Daftar Prakerja Gelombang 40 yang Telah Resmi Dibuka, Berikut Cara Daftar di www.prakerja.go.id

- 8 Agustus 2022, 09:44 WIB
Cara daftar kartu prakerja gelombang 40
Cara daftar kartu prakerja gelombang 40 /Instagram @prakerja.go.id/

DESKJABAR - Kartu Prakerja adalah program untuk mengembangkan kompetensi kerja dan kewirausahaan.

Program ini dari pemerintah yang berupa bantuan biaya yang ditujukan untuk para pencari kerja.

Tidak hanya itu, tapi juga bagi para pekerja yang terkena PHK, atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi, termasuk pelaku usaha mikro dan kecil.

Gelombang 40 telah dibuka tepat pukul 12.00 WIB siang, bagi kalian yang belum gabung sudah bisa klik "Gabung Gelombang" untuk mengikuti gelombang 40.

Baca Juga: Guys Kartu Prakerja Gelombang 40 Dibuka, Kalian Yang Mau Gabung, Cepetan klik Gabung Gelombang

Ayo gunakan kesempatannya dan buat kamu yang belum mendaftar Kartu Prakerja, segera lakukan registrasi untuk bisa gabung gelombang 40.

Tidak sedikit orang yang belum mengetahui cara untuk daftar Prakerja Gelombang 40 di prakerja.go.id.

Dikutip DeskJabar.com dari website resmi prakerja.go.id pada hari Senin, 8 Agustus 2022. Berikut cara pendaftaran kartu prakerja gelombang 40:

- Langkah pertama masuk ke www.ptakerja.go.id.

Halaman:

Editor: Suhardi Arjuna

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x